KKN di Kelurahan Manukan Kulon

  Jumat, 09 Juli 2021 - 00:56:37 WIB   -     Dibaca: 259 kali

Mahasiswa FH Untag Surabaya Margareta Sevilla Rosa Angelin melakukan KKN Domisili di Kelurahan Manukan Kulon pada 5 - 30 Juni 2021. Dalam kegiatan ini, ia melakukan pengabdian kepada masyarakat yang dilakukan menggunakan pola penyuluhan secara tatap muka langsung baik secara berkelompok maupun secara door to door. Salah satu upaya yang saat ini yang sangat diupayakan dengan keras oleh pemerintah agar segera terlaksana dengan baik adalah program vaksinasi massal kepada seluruh masyarakat Indonesia. Seluruh masyarakat akan masuk ke daftar penerima vaksin dengan faktor-faktor pertimbangan yang tentu juga tengah ditetapkan oleh pemerintah. Kegiatan ini didampingi Dosen Tomy Michael.


Untag Surabaya || Fakultas Hukum Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya