Perkembangan Skema Uji Kompetensi

  Selasa, 26 Januari 2021 - 14:02:53 WIB   -     Dibaca: 137 kali

Dosen Evy Kongres dan Abraham Ferry Rosando merupakan bagian dari tim pengembangan skema uji kompetensi yang merupakan bagian dari Badan Nasional Sertifikasi Profesi. Kedua Asesor LSP P1 Untag Surabaya tersebut akan menjadikan perkembangan skema akan lebih mendukung MBKM dan kesiapan mahasiswa terserap di dunia kerja.


Untag Surabaya || Fakultas Hukum Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya