Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) FH UNTAG Surabaya melakukan Kunjungan ke Kantor Badan Narkotika Nasional Provinsi Jawa Timur. Kunjungan ini dilakukan pada hari Jumat, tanggal 25 Mei 2018, pukul 08.00 – 11.00 WIB.
Pada kunjungan tersebut, BEM FH UNTAG Surabaya disambut oleh dua orang pemateri yang merupakan staff divisi pemberantasan, yaitu Pak Sulton dan...
Read More
Read More
Selasa,15 Mei 2018, pukul 08.00-13.30 WIB di Gedung Graha Wiyata Lt.9 merupakan tempat dipamerkannya karya poster para peserta lomba poster dengan tema "Hukum dan Kepemiluan". para peserta lomba poster merupakan Mahasiswa Fakultas Hukum Program Sarjana (S1), total poster yang mengikuti lomba poster tersebut berjumlah 27 poster. Mengenai pengumumuman para pemenang lomba poster...
Read More
Read More
Musyawarah Organisasi Kemahasiswaan Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) dan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) membahas mengenai Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART) DPM dan BEM yang dilaksanakan pada hari jumat, tanggal 11 Mei 2018 diruang G204, acara tersebut dibuka oleh Dr. Slamet Suhartono, S.H., M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum. Acara dimulai dari pukul 10.00-15.00 WIB, dipimpin oleh...
Read More
Read More
Minggu, 13 Mei 2018, bertempat di Pendopo Kec. Sepulu Kab. Bangkalan, Syofyan Hadi, S.H., M.H., selaku dosen Fakultas Hukum Untag Surabaya memaparkan beberapa materi kepada warga desa khususnya kepada desa, BPD dan perangkat-perangkat desa di 4 desa Kab. Bangkalan, yakni Desa Sepulu, Desa Prancak, Desa Kalabetan, dan Desa Maneron.
Materi yang telah Ia paparkan yakni terkait dengan...
Read More
Read More
Kegiatan penyuluhan hukum dilaksanakan di Pendopo Kec. Sepulu Kab. Bangkalan Madura, Minggu 13 Mei 2018. Kegiatan tersebut diisi dengan berbagai materi oleh dosen dan mahasiswa.
Di acara berlangsung, Ibu Wiwik Afifah memberikan materi tentang “Kekerasan Berbasis Gender dan Hak Anak”. Mengingat bahwa kekerasan terhadap anak dan perempuan, tidak hanya di kota, di...
Read More
Read More
Minggu, 12 Mei 2018, mahasiswa FH UNTAG Surabaya, telah melaksanakan bakti sosial di 4 desa, yakni Desa Sepulu, Desa Prancak, Desa Kalabetan, Desa Maneron. Acara ini dilaksanakan bersamaan dengan penyuluhan hukum dengan tema “Pentingnya Bahaya Narkoba”. Sebanyak 16 mahasiswa FH UNTAG...
Read More
Read More
Dalam rangka memberi informasi dan penyebarluasan pengetahuan mengenai Peraturan Perundang-undangan kepada masyarakat, khususnya masyarakat desa serta perangkat-perangkat desa di Kabupaten Bangkalan, maka mahasiswa Fakultas Hukum UNTAG Surabaya yang sedang memprogram mata kuliah perancangan perundang-undangan, melaksanakan kegiatan Penyuluhan Hukum, pada hari Minggu, 13 Mei 2018,...
Read More
Read More
Sabtu, 12 Mei 2018, mahasiswa Fakultas Hukum UNTAG Surabaya menyelenggarakan penyuluhan hukum dengan tema “Pentingnya Bahaya Narkoba”. Penyuluhan ini didominasi hampir seluruh mahasiswa kelas perancangan perundang-undangan, baik sebagai panitia maupun sebagai penyuluh.
Latar belakang penyuluhan ini sendiri diantaranya karena maraknya pelanggaran narkoba di kalangan...
Read More
Read More
Kamis, 17 Mei 2018 pukul 15.00-17.00 WIB, telah berlangsung acara diskusi film tentang Kejahatan Korporasi, yang diadakan oleh mahasiswa mata kuliah Kejahatan Korporasi FH UNTAG Surabaya, bertempat di ruang G.303 UNTAG Surabaya.
Diskusi film tersebut dilakukan dengan cara memutarkan film yang sudah diedit menjadi 7,5 menit yang telah dipilih masing-masing kelompok dan...
Read More
Read More
Muhammad Dicky Alfian dan Yohana Kurniasari W. Tulisan Esainya Terpilih, dan Mereka Memiliki Kesempa
Aktivitas akademik mahasiswa fakultas hukum untag terus dipupuk guna melatih kemampuan akademik, kemampuan komunikasi verbal dan sosial. Salah satunya adalah mendorong mahasiswa mengikuti kegiatan-kegiatan ilmiah dan ekstrakulikuler. Kegiatan ilmiah yang dikuti mahasiswa diantaranya adalah menulis karya ilmiah dan menjadi pemakalah dalam seminar, workshop dan simposium. Fakultas Filsafat...
Read More
Read More
Universitas 17 Agustus 1945 merupakan salah satu Universitas swasta terbaik di Surabaya, dalam mempertahankan gelar Universitas swasta terbaik di Surabaya Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 diharapkan mempunyai peran aktif untuk memajukan Universitas terkhusus Fakultas Hukum. Putri Norma Sita Mahasiswa FH Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya melakukan wawancara kepada...
Read More
Read More
Pada Hari Rabu, tanggal 2 Mei 2018 pukul 15.20-17.00 WIB telah dilaksanakannya Seminar Proposal Skripsi, dalam pelaksanaan seminar proposal tersebut dilakukan dalam tiga ruangan yang berbeda karena sebelumnya hanya menggunakan satu ruangan dan tidak mencukupi untuk menampung antusiasme dari penonton seminar proposal, maka Kaprodi S1 Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 membagi...
Read More
Read More