Prestasi Non Akademik Kejuaraan Ju-Jitsu Antar Dojo Se-Jawa Timur Tahun 2023

 Mahasiswa prodi Sarjana Ilmu Hukum memperolehkan prestasi bidang keolahragaan.  Imelda Patricia – 1312000308 menjuarai Komite Senior Putri Kelas C, Adam Januar Ramadhan – 1621900042menjuarai  Komite Senior Putra Kelas F  Dan Agung Lesmana – 1312000181 menjuarai Reguler Putra Kelas D. Prestasi ini bukan yang pertama namun kesekian...

Read More

PRESTASI MAHASISWA UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA BIDANG OLAHRAGA PANAHAN PORPROF JATIM VIII S

  Selamat dan sukses Mahasiswa/i Program Studi Sarjana Ilmu Hukum Fakultas Hukum yang telah berhasil memperoleh prestasi di bidang keolahragaan Panahan yang diraih oleh Catur Christian Putra Hadyanto 1312200177 Juara 1 (Medali Emas) Aduan Beregu Compound Putra dan JUARA 3 (Medali Perunggu) Total Beregu Compound Putra, serta Putri Karina Rachmayanti 1311900178 JUARA 2 (Medali perak)...

Read More

PRESTASI MAHASISWA UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA BIDANG AKADEMIK LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

Selamat dan sukses Mahasiswa Program Studi Sarjana Ilmu Hukum Fakultas Hukum yang telah berhasil memperoleh prestasi akademik di bidang Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional yang di selenggarakan oleh Universitas Brawijaya bidang Perubahan Iklim Dan Lingkungan Hidup. Dengan judul Pengaplikasian System Green Recovery Perairan Air Tawar untuk Ketahanan Pangan yang Adaptif Perubahan dengan Iklim....

Read More

KPS FH UNTAG Surabaya Mendapat Kunjungan dari KPS Fakultas Syariah dan Hukum UINSA

Pada tanggal 08 September 2023, Komunitas Peradilan Semu (KPS) Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, mendapat kunjungan dari KPS Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Surabaya.  Maksud kunjungan tersebut adalah untuk melakukan studi banding ke KPS Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.  Kegiatan dilaksanakan di gedung Q210 Untag...

Read More

Mahasiswa FH Untag Surabaya melakukan pengabdian berupa Senam Ayo Olahraga

Mahasiswa FH Untag Surabaya Baharuddin Riqiey dan Probojati Bayu Herlambang melakukan pengabdian berupa Senam Ayo Olahraga di POS Paud Ananda Surabaya pada 11 September...

Read More

Penerimaan Pertukaran Mahasiswa UHT di UNTAG Surabaya

...

Read More

Pertukaran Mahasiswa UNTAG Surabaya dengan UHT

...

Read More

Penggelaran Yudisium Lulusan Sarjana Ilmu Hukum Fakultas Hukum UNTAG Surabaya Smstr Genap 2022/2023

Hai Sobat Merah Putih, pada tanggal 31 Agustus 2023 Fakultas Hukum UNTAG Surabaya telah mengadakan penggelaran Yudisium Lulusan bagi Sarjana, Magister, dan Doktor. Acara dilaksanakan di Gedung Graha Widiya lantai 2 Untag Surabaya. Seluruh peserta diwajibkan menggunakan Almamater dan berdasi bagi laki-laki. Jumlah lulusan Sarjana Ilmu Hukum UNTAG Surabaya Periode Genap 2022/2023 sebanyak...

Read More

Rapat Persiapan Perkuliahan Semester Gasal 2023/2024 Program Studi Ilmu Hukum Untag Surabaya

Rapat Persiapan Kuliah Program S1 Fakultas Hukum Untag Surabaya pada 29 Agustus 2023 dipandu Kaprodi Wiwik...

Read More

Ujian Proposal Program Studi Sarjana Ilmu Hukum Semester Gasal 2023-2024

Ujian Proposal S1 pada 31 Agustus 2023 dengan Tim Penguji Dr. Tomy Michael, S.H., M.H.; Dr. Ahmad Sholikin Ruslie, S.H., M.H; dan H.R. Adianto Mardijono, S.H.,...

Read More

UKBH Fakultas Hukum UNTAG Surabaya Turut Berpartisipasi Memberikan Konsultasi Hukum

Pada tanggal 13 Agustus 2023, Unit Konsultasi dan Bantuan Hukum Fakultas Hukum Universitas 17 Agustus 1945 turut berpartisipasi memberikan konsultasi hukum secara cuma-cuma (gratis), dalam acara Independent Fest.  Acara tersebut dilaksanakan di Unimas District, jl. Raya Waru No. 2 Sidoarjo, pk 18.00-19.00 wib.  Yang diberi tugas memberikan konsultasi hukum pada tanggal 13...

Read More

Selamat Telah Menyelesaikan Pertukaran Mahasiswa dengan Asia University

Hallo Sobat Merah Putih, pada semester Genap 2022/2023 Mahasiswa Ilmu Hukum Fakultas Hukum Untag Surabaya mengikuti Pertukaran Mahasiswa dengan Asia University. Mata Kuliah yang  ditempuh mereka adalah Business Planning dan Multiculturalism and Global Perspective. Selama perkulihan melalui online mereka mengenal teman dari berbagai negara. Mereka mempelajari banyak hal...

Read More