Desain & Implementasi Inovasi Pembelajaran Daring

  Jumat, 19 Maret 2021 - 08:44:41 WIB   -     Dibaca: 319 kali

Webinar yang dilaksanakan Fakultas Teknik Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya bertema Desain & Implementasi Inovasi Pembelajaran Daring pada 17 Maret 2021 ini membahas mengenai learning management system. Dalam perspektif ini, Narasumber Syamsul Arifin mengatakan bahwa learning management system mengatakan bahwa Rencana Pembelajaran Semester serta Materi Pembelajaran wajib memperhatikan aspek pedagogi. Terdapat korelasi CPMK dengan format pembelajaran secara daring seperti penelitian non tes ataupun FGD terbatas. Kegiatan ini juga diikuti oleh Wiwik Afifah sebagai Kaprodi S1 FH Untag Surabaya. Hal ini menjadi pemahaman yang lebih konkret dalam pelaksanaan MBKM.

#KitaUntagSurabaya
#UntukIndonesia
#UntagSurabayaKeren
#EcoCampus
#KampusKompeten


Untag Surabaya || Fakultas Hukum Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya